ANOTHER SUNDAY SCHOOL 1.2
2016
Another Sunday School (ASS) adalah sebuah gagasan kami (atelier riri) untuk menjadi wadah bagi para mahasiswa untuk mengisi hari Minggu dengan mengunjungi proyek kami. Berbagi pengalaman ruang bersama teman-teman mahasiswa. Belajar & berdiskusi bersama. Mengalami karya kami yang sedang dalam proses konstruksi.
Stackhouse Project adalah salah satu proyek urban houses di kawasan Jakarta. Coumpound terdiri dari 4 unit rumah. Rumah didesain dengan pendekatan bentuk untuk mencari definisi lain dari sebuah rumah tinggal urban di Jakarta.
Sampai Jumpa di hari Minggu, 7 Agustus 2016 !